Selasa, 07 Agustus 2012

kegiatan pondok ramadlan di MTs Ma'arif NU "Al-Mubarok" dilaksanakan mulai tanggal 6 s/d 8 Agustus yang memuat materi seputar Ramadlan dan lebih mempriritas pada kegiatan praktik seperti Shalat Dluha, Shalat Dluhur, Tadarus Al-Qur'an, tata cara berwudlu. hal ini dilakukan sebagai upaya dari implementasi materi pendidikan agama Islam yang mencangkup Qur'an hadis, fiqih dan akidah akhlak.
kegiatan pondok Ramadlan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas ibadah peserta didik  dan meningkatkan ketaqwaaan kepada Allah SWT.
kegiatan ini merupakan kegiatan rutinan setiap bulan Ramadlan, yang merupakan bagian dari kurikulum di MTs kami. setelah melaksanakan pondok Ramadlan peserta didik membagi zakat mereka kepada sekitar warga yang berhak menerimanya.
kegiatan ini didukung penuh oleh seluruh dewan guru, hal ini terbukti dengan aktifnya guru-guru mengikuti kegiatan ini. pada hari terakhir pondok Ramadlan diadakan khotmil qur'an binnadlor oleh seluruh peserta didik MTs yang kemudian dilanjutkan dengan ceramah agama menjelang berbuka.....setelah itu kami melaksanakan buka bersama.

Sabtu, 04 Agustus 2012

pelatihan membuat blog di kantor NU kabupaten yang dilaksanakan oleh lembaga Institu 09 Lumajang pada tanggal 4 s/d 5 Agustus 2012

Kegiatan Pesantren Ramadlan 1439 H / 2018 di MTs Al MUbarok Labruk Kidul sebagai kegiatan wajib tahunan yang bertujuan untuk meningk...